Prosiding: Recent submissions
Now showing items 41-60 of 232
-
PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN ADOBE FLASH UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN SPASIAL DAN SELF EFFICACY KELAS V UPT SD NEGERI 066650 MEDAN
(Seminar Nasional 2022 - NBM Arts, 2022-07-29)This study aims to describe: 1) the validity of Adobe Flash learning media to improve spatial ability and self-efficacy; 2) the practicality of Adobe Flash learning media to improve spatial ability and self-efficacy; 3) ... -
MENGEMBANGKAN KETERAMPILAN ANAK MEMBACA PERILAKU ORANG LAIN MELALUI PERMAINAN DALAM LAGU DAERAH (KOLABORASI INDONESIA-PERANCIS)
(Seminar Nasional 2022 - NBM Arts, 2022-07-29)Tulisan ini merupakan salah satu bagian dari kegiatan penelitian berjudul” Peresapan Pembelajaran lagu Daerah Terintegrasi IPAS untuk pembudayaan kesenian lokal dalam membangun karakter peduli lingkungan dan mendukung Green ... -
PENANAMAN NILAI-NILAI KARAKTER MELALUI PERMAINAN TRADISIONAL PADA ANAK USIA DINI
(Seminar Nasional 2022 - NBM Arts, 2022-07-29)Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan nilai-nilai karakter yang terkandung dalam permainan tradisional yang dilakukan oleh anak usia dini serta mengetahui dampak positif dan negatif dalam permainan tradisional. ... -
PELAKSANAAN PENANAMAN KARAKTER DISIPLIN DAN TANGGUNG JAWAB DALAM PROSES PEMBELAJARAN PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN (PKN) DI SDN 1025275 PAYAGELI
(Seminar Nasional 2022 - NBM Arts, 2022-07-29)Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan pelaksanaan penanaman pendidikan karakter disiplin dan tanggung dalam proses pembelajaran PKN di SDN 105275 Paya geli. Fokus penelitian yang diajukan adalah Pelaksanaan Penanaman ... -
Pemanfaatan Sumber Belajar Untuk Meningkatkan Literasi Sains Sekolah Dasar (Studi Kasus Di SDN 107103 Lantasan Baru)
(Seminar Nasional 2022 - NBM Arts, 2022-07-29)Penelitian ini menggunakan jenis penelitia kualitatif deskriptif dengan pendekatan studi kasus (case study). Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui sumber belajar yang digunakan dalam meningkatkan literasi sains siswa. ... -
MENINGKATKAN HASIL BELAJAR PENGENALAN ANGKA MENGGUNAKAN BOLA PINTAR DI KELOMPOK B TK NEGERI 1 AIR MERAH TAHUN PELAJARAN 2021/2022
(Seminar Nasional 2022 - NBM Arts, 2022-07-29)Berdasarkan observasi penulis di TK Negeri 1 Air Merah ditemukan bahwa guru-guru TK Negeri 1 Air Merah jarang menggunakan media dalam mengajar dan Hasil belajar anak TK Negeri 1 Air Merah adalah rendah dalam pengenalan ... -
PERAN GURU DALAM MENANAMKAN NILAI-NILAI KEARIFAN LOKAL UNTUK MEWUJUDKAN PELAJAR PANCASILA DI SEKOLAH DASAR
(Seminar Nasional 2022 - NBM Arts, 2022-07-29)ABSTRAK Guru memiliki peran yang sangat penting didalam pendidikan. Pada pembelajaran abad 21saat ini yang berbasis globalisasi teknologi banyak tantangan yang di hadapi oleh seorang guru dalam mendidik peserta didiknya. ... -
PERBEDAAN PENDEKATAN ETNOPEDAGOGI TERHADAP HASIL BELAJAR PKN SISWA KELAS V DI SDN 10 SIGAOL SIMBOLON KECAMATAN PALIPI KABUPATEN SAMOSIR
(Seminar Nasional 2022 - NBM Arts, 2022-07-29)Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbedaan hasil belajar PPKn siswa yang diajarkan dengan pendekatan etnopedagogi dibandingkan dengan siswa yang diajarkan dengan pendekatan konvensional Populasi dalam penelitian ... -
PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN KODYA (KOMIK DIGITAL KEBERAGAMAN BUDAYA) TEMA 6 SUBTEMA 1 PADA MASA COVID-19 DI KELAS IV SDN 100310 PARGUMBANGAN
(Seminar Nasional 2022 - NBM Arts, 2022-07-29)Penelitian ini bertujuan untuk: mengetahui kelayakan pengembangan media pembelajaran KODYA (Komik Digital Keberagaman Budaya); mengetahui kepraktisan media pembelajaran KODYA (Komik Digital Keberagaman Budaya); dan untuk ... -
STRATEGI GURU PKN DALAM PENGUATAN KARAKTER TANGGUNG JAWAB DI MASA PANDEMI COVID-19
(Seminar Nasional 2022 - NBM Arts, 2022-07-29)Pembelajaran yang dilakukan dari jarak jauh di masa pandemi Covid-19 menjadi tantangan tersendiri bagi guru pendidikan PKn. Guru harus mampu menciptakan lingkungan belajar untuk mengembangkan etika, tanggung jawab, dan ... -
PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN EXAMPLES NON EXAMPLES MAPEL PKN MATERI NORMA DAN KEADILAN UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS VII.1 SMP NEGERI 3 PULAU RAKYAT TP. 2021/2022
(Seminar Nasional 2022 - NBM Arts, 2022-07-29)Di dalam pembelajaran PKn di SMP tidak sedikit siswa yang mengalami kesulitan belajar.Hal ini terlihat dari hasil belajar PKn siswa yang rendah. Berdasarkan data hasil ulangan semester ganjil kelas VII.1 tahun pelajaran ... -
PERAN PEMBELAJARAN PENDIDIKAN PANCASILA DAN KEWARGANEGARAAN DALAM UPAYA PEMBENTUKAN KARAKTER PESERTA DIDIK
(Seminar Nasional 2022 - NBM Arts, 2022-07-29)Artikel ini menguraikan karakter bangsa Indonesia yang semakin hari semakin mengkhawatirkan. Bangsa Indonesia perlahan tapi pasti mengalami krisis karakter bangsa, krisis karakter ini didominasi oleh generasi muda yang ... -
PENGARUH GAYA BELAJAR VISUAL, AUDITORIAL, DAN KINESTETIK TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA SEKOLAH DASAR
(Seminar Nasional 2022 - NBM Arts, 2022-07-29)Negara yang maju memiliki sumber daya manusia yang berkualitas. Kualitas sumber daya manusia yang baik dipersiapkan melalui pendidikan. Pendidikan menjadi pendukung untuk setiap aktivitas manusia, dimana prestasi belajar ... -
ANALISIS KEEFEKTIFAN PEMBELAJARAN DIMASA PANDEMI COVID-19 PADA MATA PELAJARAN PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN SISWA KELAS II SD NEGERI 060882 MEDAN BARU
(Seminar Nasional 2022 - NBM Arts, 2022-07-29)the objective of research was to describe the learning effevtiveness during the covid:19 pandemic on civic education subject toward grade II students of SDN 060882 Medan Baru. This type reseaarch was qualitative description ... -
PENGEMBANGAN E-MODUL FLIP PDF DALAM MENINGKATKAN SPATIAL ABILITY SISWA MIS AL-HASANAH
(Seminar Nasional 2022 - NBM Arts, 2022-07-29)Penelitian ini bertujuan untuk: 1) menganalisis kevalidan e-modul flip pdf dalam meningkatkan kemampuan spatial ability siswa MIS Al Hasanah. 2) menemukan e-modul flip pdf yang praktis dalam meningkatkan kemampuan spatial ... -
PENGARUH MEDIA SOSIAL TIKTOK TERHADAP PERILAKU SOPAN SANTUN PESERTA DIDIK SD NEGERI 6 SIDEAK KECAMATAN PALIPI KABUPATEN SAMOSIR
(Seminar Nasional 2022 - NBM Arts, 2022-07-29)In the world of education, globalization has indeed brought many positive impacts, namely various conveniences in obtaining knowledge from various sources. The world of technology is developing rapidly today, with media ... -
PENGARUH DIGITALISASI PENDIDIKAN TERHADAP NILAI NILAI KEARIFAN LOKAL INDONESIA DI SEKOLAH DASAR
(Seminar Nasional 2022 - NBM Arts, 2022-07-29)Pendidikan pada masa pandemi Covid 19 mengalami perubahan yang sangat signifikan dalam pendidikan, Digitalisasi pendidikan sangat berkembang pesat, bahkan keseluruhan proses pembelajaran menggunakan pembelajaran digital. ... -
DIGITALISASI ERA INDUSTRI 4.0 BERPERAN PENTING DI DALAM PENDIDIKAN
(Seminar Nasional 2022 - NBM Arts, 2022-07-29)Penelitian ini merupakan jenis penelitian kualitatif deskritif yang menggambarkan peran digitalisasi didalam pendidikan di era 4.0. pada penelitian ini penulis menggunakan berbagai sumber seperti jurnal, artikel dan dokumen ... -
STRATEGI IMPLEMENTASI NILAI-NILAI DEMOKRASI MELALUI PEMBELAJARAN PKN DI SEKOLAH DASAR
(Seminar Nasional 2022 - NBM Arts, 2022-07-29)Ranah yang dikembangkan melalui pembelajaran PKn adalah pengetahuan, sikap dan nilai, serta keterampilan. Selain nilai-nilai pancasila, guru juga menanamkan nilai demokrasi dalam pembelajaran. Tujuan penelitian ini adalah ... -
EFEKTIFITAS MODEL PEMBELAJARAN BERDASARKAN MASALAH (PROBLEM BASED LEARNING) PADA MATA PELAJARAN SAINS DI KELAS V SDN 10 ULU MAHUAM TAHUN PELAJARAN 2021/2022
(Seminar Nasional 2022 - NBM Arts, 2022-07-29)Sains merupakan pembelajaran pokok yang harus dibelajarkan di sekolah dasar dan menengah bahkan sampai perguruan tinggi. Namun berdasarkan hasil observasi siswa memiliki anggapan sains pelajaran yang sulit. Sehingga minat ...