Ilmu Pendidikan: Recent submissions
Now showing items 41-46 of 46
-
ANALISIS EFEKTIFITAS MEDIA FLASHCARD PADA SISWA SEKOLAH RIMBA SUKU ANAK DALAM (SAD) MERANGIN JAMBI
(Seminar Nasional 2022 - NBM Arts, 2022-07-29)Pendidikan bertujuan untuk membentuk individu yang kompeten untuk hidup bahagia dan sejahtera. Pendidikan menjadi hak dan diwajibkan oleh negara kepada wargannya. Dalam mencapai tujuan pendidikan perlu pembelajaran yang ... -
ANALISIS PENDIDIKAN KARAKTER PADA SISWA SD NEGERI 095130 SENIO BANGUN KABUPATEN SIMALUNGUN
(Seminar Nasional 2022 - NBM Arts, 2022-07-29)Pendidikan karakter sangat lah penting dimiliki anak bangsa untuk membangun dan memajukan bangsa dengan jujur, kreatif dan tepat. Namun pembentukan karakter anak terjadi tidak ke arah positif. Hal ini disebabkan karena ... -
PENGEMBANGAN POSTER PEMBELAJARAN SENI BUDAYA SEBAGAI WUJUD PENERAPAN NILAI NILAI KEARIFAN LOKAL DALAM PENDIDIKAN DI SDN 030317 GUNUNG SAYANG
(Seminar Nasional 2022 - NBM Arts, 2022-07-29)Semakin berkembang pesatnya perkembangan jaman, menyebabkan banyak pengikisan terhadap nilai nilai kearifan lokal, sehingga perlu dilakukan penguatan nilai nilai kearifan lokal yang dapat dilakukan melalui pendidikan. ... -
PENGARUH PROJECT BASED LEARNING BUDAYA MASYARAKAT SETEMPAT TERHADAP MOTIVASI DAN HASIL BELAJAR SISWA
(Seminar Nasional 2022 - NBM Arts, 2022-07-29)Project Based Learning adalah metode pembelajaran yang dapat diterapkan pada semua jenjang pendidikan. Dalam metode pembelajaran ini pendidik berperan sebagai fasiliator. Project Based Learning bertujuan untuk menemukan ... -
POWER POINT SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN DIGITAL DENGAN UNSUR KEARIFAN LOKAL MATERI PELAJARAN PKN SEKOLAH DASAR
(Seminar Nasional 2022 - NBM Arts, 2022-07-29)Perkembangan pendidikan pasca pembelajaran daring membawa digitalisasi yang semakin meningkat didalam pembelajaran. Adapun tujuan dalam penelitian ini adalah memperoleh power point sebagai media pembelajaran digital dengan ... -
MEMPERSIAPKAN GENERASI UNGGUL MELALUI PEMBELAJARAN SENI TARI ANAK TAMAN KANAK-KANAK: Strategi Pelayanan Klinik dan Pengembangan Percaya Diri
(Seminar Nasional 2022 - NBM Arts, 2022-07-29)Memepersiapkan generasi unggul di masa yang akan datang diantara salah satunya adalah melalui pembelajaran tari. Pembelajaran seni tari, selain menghibur dan menyenangkan bagi anak dapat sebagai sarana untuk memberi pelayanan ...