Show simple item record

dc.contributor.authorELIZABETH, CICI LEGI
dc.date.accessioned2022-01-18T04:21:35Z
dc.date.available2022-01-18T04:21:35Z
dc.date.issued2022-01-18
dc.identifier.urihttp://repository.uhn.ac.id/handle/123456789/6202
dc.description.abstractPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Strategi Metakognitif Berbasis Masalah Dan Kontekstual Terhadap Kemampuan Penalaran Matematis Siswa Pada Materi Persamaan Dan Pertidaksamaan Linear Satu Variabel Kelas VII SMP Negeri 3 Medan T.P 2021/2022. Jenis penelitian ini adalah penelitian eksperimen dengan populasi penelitian yaitu seluruh siswa kelas VII SMP Negeri 3 Medan. Dengan teknik simple random sampling, diperoleh sampel penelitian kelas eksperimen (VII-K) yang berjumlah 20 orang, Instrumen yang digunakan adalah tes hasil belajar peserta didik dengan bentuk uraian yang telah dilakukan uji validasi instrument serta lembar observasi penalaran berpikir peserta didik. Dari hasil perhitungan diperoleh persamaan regresi ̂ = -7,0921 + 1,0024X Untuk uji kelinearan regresi test diperoleh Fhitung < Ftabel atau < 3,02, maka Ha diterima sehingga terdapat hubungan yang linier antara Strategi Metakognitif Berbasis Masalah dan Kontekstual terhadap kemampuan penalaran matematis. Kemudian untuk uji keberartian regresi antara X dan Y diperoleh Fhitung (regresi) > Ftabel atau 17,999 > 4,41, maka Ha diterima. Berdasarkan uji tersebut, disimpulkan bahwa ada Pengaruh Strategi Metakognitif Berbasis Masalah Dan Kontekstual Terhadap Kemampuan Penalaran Matematis Siswa Pada Materi Persamaan Dan Pertidaksamaan Linear Satu Variabel Kelas VII SMP Negeri 3 Medan.en_US
dc.subjectStrategi Metakognitif,en_US
dc.subjectKemampuan Penalaran.en_US
dc.titlePengaruh Strategi Metakognitif Berbasis Masalah dan Kontekstual Terhadap Kemampuan Penalaran Matematis Siswa pada Materi Persamaan dan Pertidaksamaan Linear Satu Variabel Kelas VII SMP Negeri 3 Medan T. P. 2021/2022en_US


Files in this item

Thumbnail

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record