Browsing Sipil by Title
Now showing items 21-40 of 313
-
ANALISA JUMLAH BESI TERBUANG PADA PROYEK PEMBANGUNAN RUMAH
(2000-05-21)Sisa material konstruksi merupakan hasil pekerjaan maupun material konstruksi yang tersisa, tercecer, maupun rusak yang tidak dapat digunakan lagi sesuai dengan fungsinya. Sisa material konstruksi merupakan indikator proyek ... -
ANALISA JUMLAH SEMEN TERBUANG PADA PEMBANGUNAN RUMAH
(2014-09-11)Tugas akhir ini menganalisis mengenai faktor penyebab limbah konstruksi pada proyek pembangunan rumah yang beralokasi di kota medan. Skripsi, Jurusan Teknik Sipil Fakultas Teknik Universitas HKBP Nommensen Medan. Material ... -
ANALISA KEBUTUHAN AIR BERSIH DI KOTA MEDAN SUMATERA UTARA
(2020-03-20)Air yang sangat dibutuhkan manusia ialah air yang berkulitas baik yaitu biasa disebut dengan air bersih. Air bersih adalah salahsatujenis sumberdayaberbasis air yang bermutubaikdan biasadimanfaatkanoleh manusiauntukdikon ... -
ANALISA KEBUTUHAN AIR BERSIH DI UNIVERSITAS HKBP NOMMENSEN MEDAN
(2024-10-10)Ketersediaan dan keberadaan air bersih di daerah perkotaan dan tempat perkuliahan menjadi sangat penting mengingat aktifitas kehidupan masyarakat daerah tersebut sangat dinamis. Air merupakan salah satu kebutuhan primer ... -
ANALISA KEBUTUHAN AIR BERSIH PADA KOTA BINJAI SUMATERA UTARA
(2020-03-11)Air yang sangat dibutuhkan manusia ialah air yang berkulitas baik yaitu biasa disebut dengan air bersih. Air bersih adalah salah satu jenis sumberdaya berbasis air yang bermutu baik dan biasa dimanfaatkan oleh manusia untuk ... -
Analisa Kinerja Alat Pemberi Isyarat Lalu Lintas (APILL) Pada Simang Empat Bersinyal
(2024-10-02)Seiring dengan pertumbuhan penduduk di Indonesia yang semakin meningkat, jumlah kepemilikan kendaraan juga meningkat dan jumlah kendaraan yang ada di jalan raya juga bertambah. Maka akan terjadi kemacetan akibat melampaui ... -
ANALISA KINERJA ALAT PEMBERI ISYARAT LALU LINTAS (APILL) PADA SIMPANG JL. AYAHANDA -JL. DARUSSALAM - JL. GATOT SUBROTO
(2024-10-02)Setiap kota besar dihadapkan pada permasalahan transportasi yang serius, antara lain adalah kemacetan dan tundaan pada ruas-ruas jalan terutama dipersimpangan jalan. Seiring dengan perkembangan dikota Medan, maka arus ... -
ANALISA KONDISI KERUSAKAN LAPISAN PERMUKAAN PADA PERKERASAN LENTUR MENGGUNAKAN METODE BINA MARGA (STUDI KASUS)
(2024-10-02)Identifikasi kerusakan jalan meliputi jenis dan tingkat kerusakan jalan sehingga dapat diketahui nilai kondisi perkerasan jalan dan penanganan kerusakan jalan tersebut. Penelitian ini bertujuan untuk untuk mengidentifikasi ... -
ANALISA KONDISI PERKERASAN PERMUKAAN JALAN MENGGUNAKAN METODE SURFACE DISTRESS INDEX (SDI) DAN PRESENT SERVICEABILITY INDEX (PSI) JALAN LUBUK PAKAM - GALANG
(2023-03-31)Jalan raya merupakan prasarana yang sangat menunjang bagi pergerakan aktivitas masyarakat, apabila terjadi kerusakan jalan dapat berdampak pada kondisi sosial dan ekonomi terutama pada sarana transportasi darat. Penyebab ... -
ANALISA KONTRAK PROYEK KONSTRUKSI DI INDONESIA
(2021-02-13)Kontrak merupakan dokumen yang sangat penting dalam proyek. Kontrak dipandang sebagai hukum yang harus dipatuhi dan menjadi pengatur serta pengendali hak-hak dan kewajiban antara pengguna jasa dan penyedia jasa dalam proyek. ... -
ANALISA KUAT LENTUR PELAT BETON BERTULANG DENGAN RASIO TULANGAN YANG BERBEDA
(2024-05-27)Konstruksi beton bertulang merupakan konstruksi yang paling banyak digunakan, hal ini dikarenakan bahannya yang sangat mudah diperoleh dan juga mudahnya pelaksanaan dilapangan. Dalam perencanaan konstruksi beton ... -
ANALISA LALU LINTAS TERHADAP KAPASITAS JALAN DI KOTA MEDAN (Studi Kasus : Jalan H.M Said)
(2022-01-15)Kota Medan adalah ibukota Provinsi Sumatera Utara dan salah satu daerah dengan tingkat gangguan lalu lintas yang cukup besar. Kota Medan juga merupakan kota dengan tingkat perkembangan penduduk tinggi. Hal ini diprediksi ... -
ANALISA METODE PELAKSANAAN PEKERJAAN PONDASI BORE PILE PADA PEMBANGUNAN JALUR LAYANG KERETA API MEDAN ─ BINJAI
(2023-12-14)Pondasi bore pile adalah pondasi tiang yang pemasangannya dilakukan dengan mengebor tanah terlebih dahulu. Pelaksanaan pondasi bore pile yang dipilih disesuaikan dengan jenis tanah, kondisi medan serta metode konstruksi ... -
ANALISA PANJANG ANTRIAN DENGAN TUDAAN PADA SIMPANG BERSINYAL DI JL. SUNGGAL - JL. SETIABUDI - JL. KASUARI
(2024-10-02)Setiap kota besar dihadapkan pada masalah transportasi yang serius, antara lain adalah kemacetan dan tundaan pada ruas-ruas jalan terutama dipersimpangan jalan. Seiring dengan perkembangan dikota Medan, maka arus transpotasi ... -
ANALISA PANJANG ANTRIAN DENGAN TUNDAAN PADA SIMPANG BERSINYAL DI JL. GUNUNG KRAKATAU JL. BILAL – JL. BILAL UJUNG (STUDI KASUS)
(2024-10-14)Kemacetan merupakan kondisi arus lalu lintas yang mengalami kepadatan atau volume lalu lintas yang berlebihan, hal ini sering terjadi di persimpangan jalan. Seiring dengan meningkatnya jumlah transportasi di kota Medan, ... -
ANALISA PANJANG ANTRIAN TERHADAP TUNDAAN PADA PERSIMPANGAN BERSINYAL DI JL. SISINGAMANGARAJA- JL. LINTAS SUMATERA- JL. TRITURA MEDAN (STUDI KASUS).
(2024-10-02)Permasalahan transportasi di Indonesia yang sering terjadi diantaranya kemacetan lalu lintas dan tertundanya waktu perjalanan. Oleh sebab itu pengaturan lalu lintas sangatlah penting. dengan mempertimbangkan kapasitas, ... -
ANALISA PEKERJAAN STRUKTUR DENGAN PERBANDINGAN METODE ANALISA HARGA SATUAN BOW, SNI DAN AHSP
(2024-10-02)Rencana Anggaran Biaya adalah suatu rencana anggaran yang akan dikeluarkan pada suatu proyek dimana hal itu didasarkan pada gambar kerja. Dalam aplikasinya di lapangan Rencana Anggaran Biaya merupakan alat untuk menentukan ... -
ANALISA PELAKSANAAN LAPIS PONDASI BAWAH (SUB BASE COURSE) DAN LAPIS PONDASI (BASE COURSE) (STUDI KASUS: PEMBANGUNAN JALAN AKSES FOOD ESTATE SEP. 5.62 KM)
(2024-10-02)Jalan merupakan suatu prasarana perhubungan darat yang sangat diperlukan dalam lingkup kehidupan manusia. Beberapa peranan penting jalan sangat mempengaruhi pertumbuhan perekonomian, sosial budaya, pengembangan wilayah ... -
ANALISA PELAKSANAAN METODE KERJA DALAM PROYEK PEEMBANGUNAN WARE HOSE
(2024-10-10)Sekarang ini perkembangan dibidang konstuksi sangat pesat ditandai oleh banyaknya proyek berskala besar yang dibangun oleh pemerintah, swasta, maupun gabungan dari keduanya. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisa ... -
ANALISA PEMILIHAN MODA TRANSPORTASI DENGAN MODEL BINOMIAL LOGIT SELISIH
(2024-05-03)Permintaan transportasi, atau dengan kata lain kebutuhan manusia dan barang akan jasa transportasi, bukanlah merupakan kebutuhan langsung (tujuan akhir yang diiginkan). Sesungguhnya kebutuhan akan jasa transportasi timbul ...