PENGARUH PELAPORAN SPT TAHUNAN 1771 WAJIB PAJAK BADAN TERHADAP PENERIMAAN PAJAK DI KANTOR PELAYANAN PAJAK PRATAMA MEDAN POLONIA
Abstract
Pendapatan dari sektor pajak yang di peroleh oleh pemerintah saat ini sangatlah besar hampir lebih dari 50% APBN indonesia di peroleh dari sector pajak untuk itu pemerintah harus lebih memperhatikan sektor ini karna pajak adalah sektor strategis pendapatan negara di samping itu pajak juga dapat membantu dalam proses kebutuhan pembiayaan rumah tangga negara untuk itu pajak merupakan suatu potensi yang berharga yang perlu di perhatikan di samping semangkin menipisnya sektor migas di indonesia.
Kondisi perpajakan di indonesia yang mengikut sertakan aktif wajib pajak dalam menyelenggarakan perpajakannya membutuhkan kepatuhan wajib pajak yang tinggi yaitu kepatuhan dalam pemenuhan kewajiban perpajakan yang sesuai dengan kebenarannya.
Bagi wajib pajak yang kurang atau tidak patuh kewajiban melaksanakan kewajiban perpajakanya maka Direktorat Jenderal Pajak akan menerbitkan Surat Tagihan Pajak (STP) yang mencantumkan perhitungan jumlah pajak yang masih harus dibayar oleh wajib pajak salah satu fungsi dari penerbitan STP tersebut adalah sebagai dasar hukum bagi Derektorat Jenderal Pajak untuk menagih jumlah pajak yang tidak dibayar oleh wajib pajak dalam Pasal 18 ayat 1 Undang–undang No 9 tahun 1994 yang telah di ubah dengan undang–undang terakhir yaitu undang – undang tentang ketentuan umum dan tata cara perpajakan No:16 tahun 2000.
Collections
- Pendidikan Ekonomi [277]
Related items
Showing items related by title, author, creator and subject.
-
EVALUASI ATAS PELAKSANAAN PEMERIKSAAN PAJAK TERHADAP SURAT PEMBERITAHUAN (SPT) TAHUNAN PAJAK PENGHASILAN (PPh) WAJIB PAJAK BADAN PADA KANTOR PELAYANAN PAJAK MADYA MEDAN
MICHIKO, MICHIKO (2016-10-22)Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pelaksanaan pemeriksaan pajak yang dilaksanakan oleh pemeriksa pajak di KPP Madya Medan terhadap SPT Tahunan PPh Wajib Pajak Badan. Serta untuk mengetahui apakah pelaksanaan ... -
Evaluasi Atas Pelaksanaan Pemeriksaan Pajak Terhadap Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) Wajib Pajak Badan pada Kantor Pelayanan Pajak Madya Medan
Gultom, Vitri Denni (2019-05-15)Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pelaksanaan pemeriksaan pajak yang dilaksanakan oleh pemeriksaan pajak di KPP Madya Medan terhadap SPT Tahunan PPh Wajib Pajak Badan. Serta untuk mengetahui apakah ... -
IMPLEMENTASI PERDA NOMOR 5 TAHUN 2011 TENTANG PAJAK PERHOTELAN DAN PAJAK RESTORAN DIKOTA MEDAN (Studi Kasus di Kantor Dinas Pendapatan dan Pendistribusian Pajak Kota Medan)
Gulo, Rosmani (2017-09-26)Pemerintah Daerah Kota Medan memberlakukan beberapa jenis pungutan berkaitan dengan Retribusi Daerah, salah satu objek pajak Daerah yang dikelola oleh Dinas Pendapatan dan Pengelolaan Keuangan Daerah (DPPK) Kota Medan ...