PENGEMBANGAN BUDIDAYA IKAN KERAPU DENGAN SISTEM KERAMBA JARING APUNG (KJA)
Abstract
KESIMPULAN
Budidaya ikan kerapu bebek dalam KJA mempunyai prosepek yang cerah. Disamping jenis ikan ini bernilai ekonomis tinggi, kerapu juga bernilai ekspor, yang dari tahun ke tahun mengalami kenaikan permintaan, baik di pasar nasional maupun internasional.
Teknologi budidaya ikan kerapu dalam KJA adalah sederhana, dan dapat mengunakan sumber pakan alami berupa ikan rucah. Untuk meringankan biaya investasi, danjurkan agar masyarakat nelayan membentuk kelompok, sehingga proses produksi hingga pemasaran dapat dilakukan secara bersama-sama.
Untuk memberhasilkan kegiatan budidaya ikan kerapu derngan sistem KJA, maka perlu diperhatikan faktor penyediaan benih (kualitas dan kuantitas benih), kualitas lingkungan perairan, manajemen pemberian pakan, pengendalian hama dan penyakit ikan, serta aspek pemasaran produk budidaya.
Collections
- LP - Report Research [230]