Show simple item record

dc.contributor.authorSihombing, Jansen
dc.date.accessioned2018-04-16T03:48:45Z
dc.date.available2018-04-16T03:48:45Z
dc.date.issued2017-09-25
dc.identifier.urihttp://repository.uhn.ac.id/handle/123456789/1149
dc.description.abstractDengan hasil penelitian, masarakat desa Huta Dame memiliki tingkat pendapatan rata-rata per kapita sebesar Rp 7.036.272,7/ tahun. Hasil ini diperoleh dengan perhitungan total pendapatan petani/ besar rumah tangga petani : Rp 464394000/ 66 = Rp 7036272,7 per kapita. Dengan pendapatan per kapita Rp 7.036.272,7/ tahun maka masyarakat desa Huta Dame 53,33% tergolong kurang dalam ekonomi mampu dan 46,67% tergolong pada tingkat ekonomi kurang mampu. Sumber utama pendapatan keluarga petani karet adalah produksi dari usahatani karet rakyat dengan pendapatan rata- rata usahatani karet rakyat yang di peroleh sebesar Rp 21.360.200 per tahunnya, dengan persentase kontribusi usahatani karet Rakyat terhadap pendapatan petani total sebesar 68.99 %. Sumber pendapatan tambahan diperoleh petani dari usahatani non-karet rakyat/ diversifikasi usaha sebesar 31,01 %. Pendapatan usahatani karet akan dilimpahkan ke berbagai keperlun sehari-hari petani seperti: Untuk kebutuhan sehari-hari petani. Untuk tabungan petani, untuk membiayai usahatani non-karet rakyat/ diversifikasi usahatani. Kehidupan petani karet sangat bergantung pada tingkat pendapatan usahatani karet rakyat di mana dari hasil penelitian bahwa ada 100% petani karet yang menyatakan pendapatan usahatani di gunakan untuk kebutuhan hidup sehari-hari petani, untuk tabungan petani ada 13% petani yang menyatakan untuk menabung dengan kondisi ekonomi kurang mampu desa Huta Dame masarakat menyatakan tidak memungkinkan untuk menabung karena pendapatan total yang mereka peroleh setiap tahunnya hanya mampu memenuhi kebutuhan hidup sehari- hari sepanjang tahun saja dan untuk membiayai usahatani non-karet/ diversifikasi usahatani ada 87% petani yang melimpahkan pendapatan usahatani karet. Masarakat desa Huta Dame sangat bergantung pada usahatani karet rakyat dan usahatani non-karet rakyat/ diversifikasi usahatani. Jika salah satu usahtani tidak memperoleh hasil maka petani akan mengalami kesulitan dalam pemenuhan hidup sehari-hari petanietani peroleh masih berda pada tingkat ekonomi kurang mampu dan hanya mampu untuk memenuhi kebutuhan pangan saja.en_US
dc.subjectPetani Kareten_US
dc.subjectpenghasilan petani kareten_US
dc.title“Analisis Diversifikasi Usaha Petani Karet Rakyat (Studi kasus desa Huta Dame Kecamatan Panyabungan Utara)”en_US


Files in this item

Thumbnail

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record