Analisis Proses Penyusunan RPJMD danImplikasinya di KabupatenTapanuli Tengahtahun 2012-2017
Abstract
Penelitianinibertujuanuntukmengetahuidanmenganalisis proses penyusunan RPJMD danimlikasinyadiKabupatenTapanuli Tengah tahun 2012-2017 sertafaktorpendukungdanpenghambatdalam proses penyusunanRencana Pembangunan JangkaMenengah Daerah di KabupatenTapanuli Tengah.
Metodepenelitianini yang digunakanadalahmetodepenelitianKualitatif, yaitusuatuanalisis yang berusahamencarihubungandanmaknadari data yang dinyatakandalambentukpernyataan-pernyataan, tafsiran-tafsiransetelahmenggaliinformasidari para informan yang selanjutnyadideskripsikandandiinterprestasisertadisimpulkansebagaijawabandarimasalahpokok yang diteliti. Pengumpulan data dilakukanmenggunakanteknikwawancara,observasi, dokumentasidanpenelusuran data secara onlineinformankuncidaripenelitianiniadalahKepalaBappeda, kepalabidangpengendaliandanevaluasipembangunandaerahsertatimpenyusunan RPJMD sepertisubbidperencanaandanpendanaan, subbidpengendaliandanevaluasipembanunandanjugasubbid data danpelaporan.
Berdasarkanhasilpenelitian yang telahdilakukan, program dalamkegiatan RPJMD kabupatentapanulitengahtahun 2012-2017 padadasarnyatelahdilaksanakandenganbaikdansesuaidenganpermendagri 54 tahun 2010 tentangtatacarapenyusunandanevaluasipelaksanaan RPJMD. Adapun yang menjadikekuranganataukendala yang dihadapiolehtimpenyusun RPJMD Tapanuli Tengah yaituketerlambatan data-data dasarseperti data tentangkondisiekonomi, jumlahpendudukdan data pendidikan.
Collections
- Ilmu Administrasi Negara [269]