Show simple item record

dc.contributor.authorSIANTURI, CHRISTINE MARGARETHA
dc.date.accessioned2022-11-01T03:29:28Z
dc.date.available2022-11-01T03:29:28Z
dc.date.issued2022-11-01
dc.identifier.urihttp://repository.uhn.ac.id/handle/123456789/7421
dc.description.abstractZaman sekarang ini, penggunaan teknologi berkembang sangat pesat dan mampu mengubah kebiasaan hidup masyarakat sehingga memungkinkan adanya informasi yang hampir ada di mana-mana didunia. Apalagi dengan pesatnya perkembangan internet yang seolah-olah internet tidak bisa lagi dipisahkan dari kehidupan kita, tidak terkecuali pada kalangan remaja di Indonesia. Dan adapun tujuan yang ingin dicapai dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan kontrol diri dan kecenderungan kecanduan media sosial pada remaja putri. Metode penelitian menggunakan deskriptif kuantitatif dengan sampel yang diambil adalah remaja putri yang memiliki aplikasi media sosial pada Handphonenya dengan teknik random sampling. Pengambilan data menggunakan Skala likert dengan aspek-aspek teori Al-Manayes dan Ghufron & Risnawati. Terdiri dari 45 item pernyataan menggunakan skala likert 1 – 4. Analisis data menggunakan uji asumsi dan uji hipotesis.en_US
dc.subjectKontrol Diri,en_US
dc.subjectKecanduan Media Sosial,en_US
dc.subjectRemaja Putri,en_US
dc.titleHUBUNGAN ANTARA KONTROL DIRI DAN KECENDERUNGAN KECANDUAN MEDIA SOSIAL PADA REMAJA PUTRI DI KOTA MEDANen_US


Files in this item

Thumbnail

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record